Rilis Aplikasi Dapodik 2.0.1 / 201 / 2.01 untuk PAUDNI-DIKMAS TK PAUD


Halo rekan operator dapodik PAUDNI, disini saya share Aplikasi DAPODIK PAUDNI-DIKMAS versi 2.0.1 / 201 / 2.01 telah secara resmi dirilis dan dapat diunduh diwebsite resmi  atau http://paudni.kemdikbud.go.id/dpn/ apabila traffic tinggi yang menyebabkan download gagal atau kecepatan internet anda rendah silahkan bisa diunduh disini 

Beberapa hal yang perlu diperhatikan untuk Pengelola Dapodik PAUDNI-DIKMAS :
  1. Lembaga yang sudah mengentry data lengkap pada semester ganjil silahkan mengentry data semester genap, dengan cara login ke semester genap.
  2. Bagi lembaga yang sudah mengentry datanya di semester ganjil tetapi belum lengkap, dipersilahkan untuk melengkapi datanya dengan login ke semester ganjil terlebih dulu, setelah itu baru melanjutkan ke semester genap.
  3. Bagi lembaga yang belum mengentry pada semester ganjil sama sekali, dipersilahkan untuk mengisi dan melengkapi datanya dengan login ke semester ganjil, setelah lengkap datanya baru melanjutkan ke semester genap.
  4. Untuk kepentingan data GTK dan aneka tunjangan pastikan data Guru/PTK diisi lengkap, telah dipilih sekolah induknya dan telah memiliki/mengampu rombel dengan jumlah peserta didik sesuai dengan kondisi lapangan.
Berkaitan dengan Surat Edaran Ditjen GTK tentang Penyaluran Aneka Tunjangan Tahun 2016 dan batas waktu pengambilan data PTK dari DAPODIK PAUDNI-DIKMAS dapat di unduh disini 


Salam Satu Data ...

Related Posts:

0 Response to "Rilis Aplikasi Dapodik 2.0.1 / 201 / 2.01 untuk PAUDNI-DIKMAS TK PAUD"

Posting Komentar