Resep & Cara Membuat Wedang Asle Dari Solo

Resep & Cara Membuat Wedang Asle Dari Solo
Resep & Cara Membuat Wedang Asle Dari Solo

Teman-teman yang ingin membuat Wedang Asle, saya akan berbagi resep membuat Wedang Asle. Sudah pernah mencicipi Wedang Asle? berikut ini resep dan cara membuat Wedang Asle.

Bahan Wedang Asle :

1. Beras ketan putih secukupnya, ditanak terlebih dahulu.
2. Agar-agar warna merah pink .
3. Santan kelapa, ditambah sedikit garam, dimasak sampai mendidih.
4. roti tawar diiris persegi.
5. gula pasir.

Cara Membuat Wedang Asle :

siapkan mangkuk, isi dengan satu sendok makan ketan putih, taburi satu sendok makan gula pasir, masukkan beberapa potong roti tawar, taburi di atasnya dengan agar-agar yang dipotong dadu , terakhir siram dengan santan panas.

Demikianlah resep dan cara membuat Wedang Asle. semoga bermanfaat :)


Resep Wedang Asle, Cara Membuat Wedang Asle

Related Posts:

0 Response to "Resep & Cara Membuat Wedang Asle Dari Solo"

Posting Komentar