Harga dan Spesifikasi Asus Fonepad 7, tablet baterai tahan lama

Harga dan Spesifikasi Asus Fonepad 7, tablet baterai tahan lama � Banyak yang sudah mengasih testimoni terhadap produk-produk Asus. Didominasi dengan testimoni yang positif dari masyarakat. Dengan demikian, pihak Asus juga semakin giat lagi untuk membuat produk yang berkualitas tinggi. Salah satunya adalah tablet asus fonepad 7.
asus fonepad 7
asus fonepad 7

Jika Anda sedang mencari tablet berkualitas tinggi namun mencari harga yang paling murah, kami sarankan dengan fonepad 7 ini. Mengeapa? Karena spesifikasi yang tertanam harga premium. Diantaranya dari bodi, ukuran layar 7 inch 1024x600. Dan untuk masalah kinerja juga bisa Anda andalkan, karena memakai Intel� Atom� Multi-Core Z2520 Processor up to 1.2 GHz dengan RAM sebesar 2GB. Cukup mewah spesifikasi yang dibebankan kepada tablet canggih ini. Untuk segi penyimpanan sudah tersedia 16GB Emmy dan 5GB Life Time ASUS Webstorage Space. Dan untuk Anda yang hobi internetan juga tidak perlu khawatir, karena tablet ini sudah support jaringan 2G dan 3G yang membuat koneksi internet Anda semakin cepat. Berbicara mengenai spesifikasi juga tidak lupa akan kamera yang sudah tertanam, yaitu kamera utama sebesar 5 MegaPixel dan kamera depan 2 MegaPixel. Dan fitur paling diandalkan dari gadget ini adalah ukuran baterai yang terbilang besar yakni 4000mAh � lebih dari 13 Jam* untuk Wi-Fi Browsing.

Keunggulan :
-    Baterai cukup besar
-    Ukuran ram cukup luas
-    Prosesor wuss wuss

Kekurangan :
-    Kamera cukup kecil
-    Belum support 4G

Spesifikasi Asus Fonepad 7

-    Sistem operasi : android v4.4 Kitkat
-    Display : 7" LED Backlight WSVGA (1024x600) Screen, IPS Panel, Multi-touch Support, Anti-fingerprint coating
-    CPU : Intel� Atom� Multi-Core Z2520 Processor up to 1.2 GHz
-    RAM 2GB
-    Penyimpanan : 16GB Emmy, 5GB Life Time ASUS Webstorage Space ; with an additional 11GB for the first uar
-    Jaringan : DC-HSPA+ UL:5.76 Mbps/DL:42 Mbps
2G :
EDGE/GSM :
850/900/1800/1900,
3G :
WCDMA :
850/900/1900/2100
-    Wireless data Networks : WLAN802.11 b/g/n, Bluetooth V4.0
-    Kamera : 2 MP Front Camera ( 720p Video Recording ), 5 MP Rear Camera ( 1080p Video Recording ) with Auto focus
-    Baterai : 4000mAh � lebih dari 13 Jam* untuk Wi-Fi Browsing
-    Dimensi : 110.6 x 196 x 7.9 mm
-    Berat : 280 g

Harga Asus Fonepad 7 terbaru 2015

-    Harga baru : Rp. 1.799.000
-    Lihat harga baru dari : daftar harga terbaru asus

Lihat juga produk asus lainnya :
-    Asus zenfone 5, smartphone pas bagi para remaja

Bagaimana, tertarik dengan spesifikasi yang ditawarkan? Anda bisa memilikinya dengan harga yang sangat murah meriah. Jangan lupa bagikan artikel ini kepada kawan-kawan Anda agar mereka juga mengetahui ulasan singkat ini Harga dan Spesifikasi Asus Fonepad 7, tablet baterai tahan lama.

Related Posts:

0 Response to "Harga dan Spesifikasi Asus Fonepad 7, tablet baterai tahan lama"

Posting Komentar